Jumat, Desember 1, 2023
More
    BerandaFotoFoto: Ramai-ramai Berendam di Sabang Jelang Ramadan

    Foto: Ramai-ramai Berendam di Sabang Jelang Ramadan

    Published on

    Ramadan mau dekat, sejumlah objek wisata di Kota Sabang ramai-ramai dikunjungi wisatawan lokal dan nusantara. Di antaranya adalah Pulau Iboih, Rubiah, dan Kilometer Nol.

    Iboih merupakan lokasi utama wisatawan saat mengunjungi Kota Sabang. Kini, tempat ini telah dipadati oleh penginapan hingga restoran. Laut yang menjadi halaman tempat-tempat menginap adalah spot favorit untuk snorkeling. Ikan-ikan berwarna-warni hingga tanaman laut yang menawan seakan menggoda untuk mengajak anda bermain.

    Sementara Pulau Rubiah berada di hadapan Iboih, hanya sekitar lima menit menyeberang menggunakan speed boat. Pulau Rubiah adalah lokasi snorkeling terbaik di Sabang. Air lautnya yang biru akan membuat Anda berdecak kagum, belum lagi dengan ikan-ikan berwarna-warni yang berenang dan bersembunyi di dalamnya.

    Tugu Kilometer Nol juga ramai. Lokasinya hanya 5 kilometer dari Iboih atau sekitar 29 kilometer dari pusat Kota Sabang.

    Lihat foto-foto berikut:

    Destinasi wisata Kilometer Nol
    Kilometer Nol dari udara. Foto: Abdul Hadi/acehkini
    Berendam di Pulau Rubiah
    Wisatawan berendam di Pulau Rubiah, Sabang. Foto: Abdul Hadi/acehkini
    Foto kawasan Iboih dan Rubiah
    Kawasan Iboih dan Rubiah. Foto: Abdul Hadi/acehkini
    Foto: Ramai-ramai berendam di Sabang jelang Ramadan
    Ramai warga mandi dan berendam di Sabang, Sabtu (18/3/2023). Foto: Abdul Hadi/acehkini
    Pemandangan bawah lauh di Iboih
    Pemandangan bawah lauh di Iboih. Foto: Abdul Hadi/acehkini
    Follow konten ACEHKINI.ID di Google News

    Artikel Terbaru

    Hari Armada RI, TNI AL Lhokseumawe Gelar Baksos Hingga Upacara di Geladak Kapal

    Satuan Pangkalan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI-AL) dari Sabang sampai Merauke serentak memperingati...

    Presiden Jokowi Transit di Aceh, Disambut Pj Gubernur hingga Pangdam IM

    Presiden Joko Widodo bersama rombongan terbatas bertolak menuju Dubai, Persatuan Emirat Arab (PEA), Kamis...

    Klub Alumni Teknik USK Juara Piston Cup

    Piston Tua FC, sebuah klub yang dihuni para alumni Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala...

    Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh Gelar Bedah Buku ‘Singkel Pesisir’

    Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh (DPKA) menggelar bedah buku ‘Singkel Pesisir’ karya Dosen STAIN...

    Beknale Ie Mata Gaza, Lagu Solidaritas Musisi Aceh untuk Palestina

    Subur Dani, seorang Musisi Aceh merilis lagu terbaru bertajuk "Beknale Ie Mata Gaza," yang...

    More like this

    Hari Armada RI, TNI AL Lhokseumawe Gelar Baksos Hingga Upacara di Geladak Kapal

    Satuan Pangkalan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI-AL) dari Sabang sampai Merauke serentak memperingati...

    Presiden Jokowi Transit di Aceh, Disambut Pj Gubernur hingga Pangdam IM

    Presiden Joko Widodo bersama rombongan terbatas bertolak menuju Dubai, Persatuan Emirat Arab (PEA), Kamis...

    Klub Alumni Teknik USK Juara Piston Cup

    Piston Tua FC, sebuah klub yang dihuni para alumni Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala...