BerandaFotoFoto: Penanaman Seribu Mangrove di Kawasan Hijau TPI Lampulo Banda Aceh

Foto: Penanaman Seribu Mangrove di Kawasan Hijau TPI Lampulo Banda Aceh

Published on

Sedikitnya seribu bibit pohon mangrove ditanam di Kawasan Hijau TPI Lampulo milik Pelabuhan Perikanan Samudera (PPS) Kutaraja, Banda Aceh, Ahad (10/9/2023). Aksi penanaman 1.000 mangrove tersebut salah satu rangkaian kegiatan Mubes Ikatan Keluarga Alumni Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala (IKAFT-USK) 2023.

Kegiatan bakti sosial penanaman seribu bibit pohon mangrove di Kawasan Hijau TPI Lampulo ini melibatkan mahasiswa, alumni, serta dosen di lingkungan Fakultas Teknik USK, Banda Aceh. Keberadaan mangrove dinilai penting bagi habibat biota laut, juga berfungsi melindungi garis pantai.

“Salah satu upaya kita dari alumni mengedukasi adik-adik dari mahasiswa di kampus. Karena di teknik belum ada teknik lingkungan, jadi kita mengedukasi adik-adik mahasiswa untuk ikut terlibat langsung dalam penanaman mangrove ini,” ujar Teuku Marzuki, Ketua Umum IKAFT USK.

Berikut foto-fotonya.

Follow konten ACEHKINI.ID di Google News


Artikel Terbaru

USK Mewisuda 1.691 Lulusan, Termasuk Delapan Mahasiswa Asing

Universitas Syiah Kuala (USK) kembali meluluskan sebanyak 1.691 mahasiswa program sarjana, magister, doktor, profesi,...

Danrem Lilawangsa Kerahkan Ratusan TNI Tanam Pohon

Komandan Korem 011 Lilawangsa Kolonel Ali Imran mengerahkan 250 personel TNI untuk menanam 300...

Mualem Lantik Illiza-Afdhal sebagai Pemimpin Banda Aceh

Muzakir Manaf (Mualem) atas nama Presiden RI secara resmi melantik Illiza Sa'aduddin Djamal dan...

Mualem Antar Kepulangan Rombongan Menteri ke Bandara 

Gubernur Aceh Muzakir Manaf (Mualem) bersama Wakilnya, Fadhlullah, mengantar kepulangan rombongan menteri dan tamu...

Foto: Pelantikan Muzakir Manaf-Fadhlullah sebagai Gubernur dan Wagub Aceh di DPRA

Gubernur dan Wakil Gubernur (Wagub) Aceh terpilih, Muzakir Manaf dan Fadhlullah resmi dilantik oleh...

More like this

USK Mewisuda 1.691 Lulusan, Termasuk Delapan Mahasiswa Asing

Universitas Syiah Kuala (USK) kembali meluluskan sebanyak 1.691 mahasiswa program sarjana, magister, doktor, profesi,...

Danrem Lilawangsa Kerahkan Ratusan TNI Tanam Pohon

Komandan Korem 011 Lilawangsa Kolonel Ali Imran mengerahkan 250 personel TNI untuk menanam 300...

Mualem Lantik Illiza-Afdhal sebagai Pemimpin Banda Aceh

Muzakir Manaf (Mualem) atas nama Presiden RI secara resmi melantik Illiza Sa'aduddin Djamal dan...