BerandaNewsApa Karya saat Dikunjungi Bustami: Meunyoe Keudroe Neuh, Lon Keurija

Apa Karya saat Dikunjungi Bustami: Meunyoe Keudroe Neuh, Lon Keurija

Published on

Calon Gubernur Aceh, Bustami Hamzah  menyempatkan diri berkunjung ke kediaman Zakaria Saman alias Apa Karya, Ahad sore (29/9/2024). Apa Karya merupakan mantan petinggi Gerakan Aceh Merdeka (GAM) semasa konflik Aceh, rumahnya berada di Keumala, Kabupaten Pidie, Aceh.

Pertemuan pada bakda Asar. Bustami ditemani beberapa rekannya di tim pemenangan. Apa Karya menyampaikan dukungannya untuk pasangan Bustami-Fadhil Rahmi di Pilkada 2024 mendatang.

Meunyoe keudroe neuh, dak lon eue, lon keurija (kalau untuk anda, walau saya merangkak, saya kerja),” kata Apa Karya seperti dirilis tim pemenangan Bustami.

Bustami menyambut pernyataan Apa Karya dengan senyuman. Mereka kemudian larut dalam percakapan selama sekitar 60 menit. Komunikasi antara Bustami dengan Apa Karya sendiri telah terjalin sejak lama. []

Follow konten ACEHKINI.ID di Google News




Artikel Terbaru

KIP Kota Banda Aceh Terima 686 Kotak Suara Pilkada 2024

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Banda Aceh telah menerima logistik untuk Pilkada 2024. Ada...

Danrem Lilawangsa Pimpin Puncak HUT Ke-79 TNI di Lhokseumawe

Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) digelar di Lapangan...

Kebakaran di Subulussalam, Satu Rumah dan 4 Kendaraan Hangus

Musibah kebakaran kembali terjadi di Kota Subulussalam, Kali ini, api menghanguskan satu unit rumah...

Pimpinan DPR Aceh 2024-2029 Ditetapkan, Zulfadli Kembali Jadi Ketua

Penjabat Gubernur Aceh Safrizal ZA menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh tahun...

Ziarah Nasional HUT ke-79 TNI, Pj Gubernur Aceh Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan

Penjabat Gubernur Aceh, Safrizal ZA, ikut serta bersama Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko...

More like this

KIP Kota Banda Aceh Terima 686 Kotak Suara Pilkada 2024

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Banda Aceh telah menerima logistik untuk Pilkada 2024. Ada...

Danrem Lilawangsa Pimpin Puncak HUT Ke-79 TNI di Lhokseumawe

Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) digelar di Lapangan...

Kebakaran di Subulussalam, Satu Rumah dan 4 Kendaraan Hangus

Musibah kebakaran kembali terjadi di Kota Subulussalam, Kali ini, api menghanguskan satu unit rumah...